Standar Dokumen Pemilihan Tender Design and Build (DB) | Pamungkas [dot] id
logo blog
Selamat Datang di Pamungkas [dot] id
Terima kasih atas kunjungan Anda di Pamungkas.id, silahkan tinggalkan komentar atau email ke jiwa.pamungkas@gmail.com untuk berdiskusi
Disclaimer: Blog ini merupakan blog personal, Penulis tidak bertanggung jawab terhadap segala bentuk kesalahan dan kerugian akibat penggunaan data dalam blog
baik secara langsung maupun tidak langsung. Terutama yang berkaitan dengan data teknis. Jadilah netizen yang bijak.

Standar Dokumen Pemilihan Tender Design and Build (DB)

 

design and build

Pamungkas.id - Design and Build adalah selurruh pekerjaan yang berhubungan dengan pembangunan suatu bangunan, yang Penyedianya memiliki satu kesatuan tanggung jawab perancangan dan pelaksanaan konstruksi. Kapan metode ini bisa digunakan adalah 2 (dua) kriteria yaitu:

Pertama, Pekerjaan kompleks

Pekerjaan kompleks ini yaitu pekerjaan yang memenuhi kriteria memiliki risiko tinggi, memerlukan teknologi tinggi, menggunakan peralatan yang didesain khusus, memilik kesulitan untuk didefinisikan secara teknis terkait cara memenuhi kebutuhan dan tujuan pengadaan, atau memiliki kondisi ketidak pastian (unforseen condition) yang tinggi.


Kedua, Pekerjaan mendesak

Pekerjaan mendesak ini yaitu pekerjaan yang secara ekonomi dan/atau sosial memberikan nilai manfaat lebih kepada masyarakat, segere dimanfaatkan, pekerjaan perancangan dan pekerjaan konstruksi tidak cukup waktu untuk dilaksanakan secara terpisah.

Penetapan kriteria ini dilakukan oleh:
a. Menteri/Kepala pada Kementerian/Lembaga jika dana bersumber dari anggaran pendapatan dan belanja negara; atau

b. Gubernur atau Bupati/Walikota jika dana bersumber dari anggaran pendapatan dan belanja daerah.


Pengaturan detail terkait pelaksanaan tender Design and Build ini ada pada Peraturan Menteri PUPR nomor 01 Tahun 2020 tentang Standar dan Pedoman Pengadaan Pekerjaan Konstruksi Terintegrasi Rancang Bangun Melalui Penyedia  dapat anda unduh melalui link berikut sebagai berikut:






Enter your email address to get update from Coco.
Print PDF
Next
« Prev Post
Previous
Next Post »
Comments
0 Comments

Buat ulasan ini jauh lebih menarik dengan mengirim komentar dan saran, bisa juga melalui e-mail: jiwa.pamungkas@gmail.com, atau twitter @cocoricodisko. Thanks

Copyright © 2014. Pamungkas [dot] id - All Rights Reserved | Privacy Policy | Template Created by Coco Proudly powered by Blogger
close